Belum Terdaftar

INSTALL APP
Hal Apa yang Dapat
Kami Bantu?
Bantuan
Sehat Menjadi Lebih Mudah
& Hemat di Aplikasi Aja
Home
Pesanan
Notifikasi



Proses Penyembuhan Khitan Anak Fimosis

Fimosis adalah kondisi pada penis orang yang tidak disunat, sehingga kulup tidak dapat ditarik ke atas karena menempel terlalu erat. Dari tampilan fisiknya, penis terlihat memiliki cincin di ujungnya.
inilah proses penyembuhan khitan anak dengan kondisi penis fimosis ;

1. fase Awal
Penyembuhan Khitan membutuhkan waktu sekitar 10 hari untuk bayu dan anak, dan 2-3 minggu untuk anak dengan diagnosa fimosis total.

2. Fase pengeringan
Jika dirawat dengan benar, bekas luka akan mulai mengering. Akan terlihat luka sayatan/jahitan dan beberapa bagian yang mengering ini akan membuat sensai sedikit gatal pada si kecil

3. fase akhir
setiap orang yang dikhitan memiliki waktu untuk fasenya masing-masing sebagai tahap penyembuhan luka khitan. Namun biasanya saat akan melewati fase akhir, bekas luka akan terlihat merah muda dan tidak ada lagi luka mengering disekitarnya. penis aka terlihat bersih dengan bentuk barunya.

Ditulis Oleh : Tim Redaksi DokterHub
#SehatDimanaAja
#KhitanDiRumahAja